Teman dan keluarga Liam Payne berusaha memberi penghormatan terbaik kepada bintang One Direction itu. Hal ini terlihat dari simbol-simbol yang muncul di pemakaman.
Calon Wakil Gubermur Jakarta nomor urut 1 Suswono bertekad menghadirkan kartu untuk Jakmania bila memenangkan Pilkada 2024. Kartu itu bisa dimanfaatkan Jakmania untuk menikmati transportasi umum secara gratis guna memudahkan Jakmania menonton Persija.
Kapal induk bertenaga nuklir USS Abraham Lincoln hengkang dari Timur Tengah, beralih beroperasi di Indo-Pasifik.
Anies Baswedan bakal kampanye sekaligus apel siaga warga kawal Tempat Pemungutan Suara (TPS) pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Pramono Anung-Rano Karno alias Bang Doel.
Apple sedang mempertimbangkan untuk meluncurkan perangkat televisi lengkap pada tahun 2025, dengan integrasi Apple Intelligence, FaceTime, dan Siri.
KTT G20 telah berlangsung di Rio de Janeiro, Brasil dan lima negara BRICS menjadi bagian dari blok tersebut. Negara-negara BRICS secara keseluruhan mendapatkan peran dan pengaruh mereka di G20.
Wajah baru bakal menghiasi skuad Timnas Indonesia saat menjalani laga lanjutan fase Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dia Adalah Ole Romeny.
Operasi Jembatan Menai adalah nama sandi untuk rencana pemakaman Raja Charles III. Namanya mengacu pada jembatan gantung yang membentang di Selat Menai.
Perwira Tinggi (Pati) jebolan Sepa PK TNI yang jabat posisi Letnan Jenderal (Letjen) menarik untuk diulas. Sebab, umumnya Pati TNI AD yang menyandang pangkat Letjen TNI berasal dari sekolah militer seperti Akademi Militer (Akmil).
Mantan Menko Polhukam Mahfud MD dan Penasihat Khusus Bidang Digitalisasi dan Teknologi Pemerintahan Luhut Binsar Pandjaitan merupakan dua tokoh nasional yang cukup disegani. Namun tidak banyak yang tahu jika keduanya memiliki hubungan yang sangat dekat.
Menghadapi peliknya persoalan macet di Jakarta, calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil dan Suswono, menawarkan solusi berbeda.
Nissan GT-R telah beredar di pasaran selama sepuluh tahun sejak diperkenalkan pada tahun 2007.
Bulan mini seukuran bus berada pada hari terakhirnya di orbit Bumi dan akan segera menghilang, namun diperkirakan akan muncul kembali pada tahun 2055.
Anggota One Direction, Zayn Malik, Harry Styles, Louis Tomlinson, dan Niall Horan hadiri pemakaman Liam Payne yang digelar di sebuah gereja di Home Counties.
Calon gubernur (Cagub) nomor urut 1, Ridwan Kamil optimistis Program Kredit Masyarakat Ekonomi Sejahtera (Kredit Mesra) yang telah diinisiasi di Jawa Barat bisa direplikasi di Jakarta dan memerdekakan kelompok ekonomi lemah dari jeratan rentenir.
Terdapat 2 Irjen Polisi yang bertugas sebagai Wakil Asisten Utama Kapolri. Salah satunya mantan Wakapolda Sulawesi Barat (Sulbar) periode 2017-2020.
Dalam Islam pergaulan antar laki-laki dan perempuan diatur sedemikian rupa. Perbuatan yang bisa menghantarkan pada perbuatan zina (pacaran) saja sangat dilarang apalagi perilaku seks bebas.
Pangeran Harry memiliki hubungan yang tegang dengan Keluarga Kerajaan dalam beberapa tahun terakhir, terutama ayahnya, Raja Charles III dan Pangeran William.
Pangeran Harry dilaporkan memiliki musuh bebuyutan di Kerajaan Inggris karena hubungannya yang penuh dinamika dengan beberapa bangsawan di Keluarga Kerajaan.